IN DESIGN

Taman Benyamin Sueb

Pada akhir September 2018, Taman Benyamin Sueb yang terletak di bekas Kodim 0505 Jatinegara, Jakarta diresmikan oleh Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Tempat ini direvitalisasi untuk menjadi wadah masyarakat untuk mengembangkan dan mengeksplorasi kebudayaan Betawi melalui berbagai pertujukan seni. Setahun setelahnya, Pemprov DKI Jakarta mengajak partisipasi warga untuk memberikan ide bagi pembangunan Kompleks Taman Benyamin Sueb melalui sayembara. Akhir November 2019, diumumkanlah para pemenang sayembara ini.

Juara pertama sayembara ini adalah Achmad Noerzaman dari Arkonin mengusung tema ‘Beranda Jakarta’. Sementara juara kedua adalah Boy Bhirawa dengan tema ‘A Walk Through Time Heritage Walk Jatinegara’, dan ketiga adalah Danang Triratmoko dengan tema ‘Taman Bang Ben’. Pada tanggal 22 September 2019, batu pertama kompleks ini diletakkan sebagai simbolisasi pembangunan Taman Benyamin Sueb yang didirikan berdasarkan ide-ide desain ketiga pemenang sayembara tersebut.


To read the complete article, register your details above
to be notified once the revamped Construction Plus App is ready!

DATA PROYEK
Nama Proyek: Taman Benyamin Sueb
Lokasi: Kawasan Heritage Jatinegara, Jakarta
Estimasi Selesai: 2022
Luas Area: 6.500 meter persegi
Luas Bangunan: 8.872 meter persegi
Jumlah Lantai: 4 lantai + 2 basement (eksisting)
Klien/Pemilik: Dinas Pariwisata & Kebudayaan DKI Jakarta
Konsultan Arsitektur: Bhirawa Architects + OZ Landscape Architects
Principal Architect: Boy Bhirawa
Konsultan Desain Interior: Bhirawa Architects
Principal Designer: Boy Bhirawa
Konsultan Arsitektur Lansekap: Umar Zain
Foto/Gambar: Bhirawa Architects + OZ Landscape Architects